Monday, 18 January 2016

Static String copyValueOf(char[] data) Method Pada Java - Java NetBeans

Method ini memiliki dua jenis yang berbeda :

  • public static String copyValueOf(char[] data): Menampilkan String yang mewakili urutan character dalam array yang ditentukan.
  • public static String copyValuOf(char[] data, int offset, int count): Menampilkan String dalam urutan tertentu dalam array yang ditentukan.

Syntax :

Berikut adalah syntax dari kedua method diatas.

public static String copyValueOf(char[] data)

or

public static String copyValueOf(char[] data, int offset, int count)

Catatan :

  • data - array character.
  • offset - awal offset subarray yang akan ditampilkan.
  • count - panjang subarray yang akan ditampilkan.
  • Method ini menampilkan String yang berisi character dari array character yang ditentukan.

Contoh :

Bukalah NetBeans kalian lalu buatlah class baru bernama Test lalu tuliskan kode berikut.

public class Test {

   public static void main(String args[]) {
      char[] Str1 = {'h', 'e', 'l', 'l', 'o', ' ', 'w', 'o', 'r', 'l', 'd'};
      String Str2 = "";

      Str2 = Str2.copyValueOf( Str1 );
      System.out.println("String yang ditampilkan: " + Str2);

      Str2 = Str2.copyValueOf( Str1, 2, 6 );
      System.out.println("String yang ditampilkan: " + Str2);
   }
}

Berikut adalah hasil dari kode diatas.

String yang ditampilkan: hello world
String yang ditampilkan: llo wo

0 comments:

Post a Comment

luvne.com ayeey.com cicicookies.com mbepp.com kumpulanrumusnya.comnya.com tipscantiknya.com